Tuesday, July 10, 2012

Arsitektur Sistem Pencarian Objek Pembelajaran

Dengan Nama Alloh Sang Maha Pengasih Sang Maha Penyayang

image

Gambar 1. Arsitektur sistem pencarian objek pembelajaran

Pada hakikatnya, tujuan utama dari sistem pencarian informasi adalah untuk melakukan pencarian semua dokumen yang relevan terhadap permintaan (kueri) pengguna dengan seminimum mungkin melibatkan dokumen yang tidak relevan dalam proses pencarian. Secara umum, arsistektur sistem pencarian informasi di era modern ditampilkan pada Gambar ‎1. Dalam gambar tersebut, dapat dipahami bahwa setidaknya terdapat tiga komponen fungsional dalam sistem pencarian informasi yaitu, operasi kueri, pengindeksan, serta pencarian dan pemeringkatan.

Referensi
Yates, Baeza, and Ribero, Modern Information Retrieval, 1999

Segala Puji Milik Alloh Tuhan Semesta Alam

No comments:

Post a Comment